Temuan rutin karang taruna dangan warga masyarakat padukuhan wonosari

Admin 13 November 2023 09:48:18 WIB

Karang taruna adalah lembaga kemasyarakatan. Seperti yang terungkap pada pasal 1 angka 14 Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 5 Tahun 2007 tentang Pedoman Penataan Lembaga Kemasyarakatan (“Permendagri 5/2007”), karang taruna adalah lembaga yang ada atas kesadaran dan rasa tanggung jawab warga kepada masyarakatnya. Sebagai salah satu unsur penting dalam pemerintah Kalurahan, Karang Taruna bergerak aktif dalam kegiatan bermasyarakat. Sebagai contoh kegiatan aktif pertemuan Karang Taruna Padukuhan Wonosari dengan warga masyarakat Padukuhan Wonosari yang didampingi oleh Kepala Dukuh Wonosari, Subandi Cahyo dan Pamong Kalurahan Banjarejo, Andreas Sampurno. 

Dokumen Lampiran : Temuan rutin karang taruna dangan warga masyarakat padukuhan wonosari


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung